Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

Tugas 5 Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D22 oleh Feriawan

Gambar
PERBANDINGAN KECERDASAN TIRUAN DENGAN KECERDASAN ALAMIAH      Kecerdasan tiruan (Artificial Intelligence) adalah kemampuan komputer atau mesin untuk meniru kemampuan berpikir manusia. Suatu kecerdasan mirip manusia yang dilakukan oleh robot, komputer atau mesin. Sedangkan Kecerdasan alamiah adalah pada kecerdasan manusia hadir secara alamiah. Tuhan yang menciptakan akal dan pikiran pada manusia sehingga bisa berpikir secara rasional dan cerdas. Tingkat kecerdasan manusia dapat meningkat, asalkan sang manusia berusaha untuk meningkatkannya.      Keuntungan Kecerdasan Buatan dibanding kecerdasan alamiah yaitu lebih permanen, memberikan kemudahan dalam duplikasi dan penyebaran, relatif lebih murah dari kecerdasan alamiah, konsisten dan teliti dapat didokumentasi, dapat mengerjakan beberapa task dengan lebih cepat dan lebih baik dibanding manusia. Sedangkan Keuntungan Kecerdasan Alamiah dibanding kecerdasan buatan yaitu bersifat lebih kreatif, dapat melakukan proses pembelajaran secara l

Tugas 4 Pemodelan dan Simulasi : HUBUNGAN SIMULASI DAN PEMODELAN DALAM SEBUAH SISTEM 7C oleh Feriawan

Gambar
    Hubungan Simulasi, Model dan Sistem ini dapat dilihat dari bagan berikut yang dimana simulasi ini merupakan suatu cara pembelajaran sistem dengan mengggunakan pemodelan, yang dimana mempelajari sistem dengan simulasi, secara numerik menjalankan model dengan memberi input dan melihat pengaruhnya terhadap sebuah output.       Sistem menurut Schmidt dan taylor (1970) adalah suatu kumpulan satu kesatuan, contohnya manusia dan mesin yang aktif dan berinteraksi bersama-sama untuk mendapatkan suatu penyelesaian akhir pokok pikiran.     Jadi definisi sistem itu ialah suatu objektivitas sistem pembelajaran yang dimana merupakan hubungan satu kesatuan yang berisi sistem pembelajaran hanya pada sekelompok kecil keseluruhan sistem yang satu dengan sistem yang lainnya. lingkungan dalam sistem ini dipengaruhi oleh perubahan yang terjadi diluar sistem. Di dalam pemodelan sistem ini perlu ditetapkan batas (boundary) antara sistem dan lingkungannya. HUBUNGAN SIMULASI, MODEL DAN SISTEM      Hubungan

Tugas 4 Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D22 oleh Feriawan

KONSEP DASAR DALAM KECERDASAN BUATAN TURING TEST - METODE PENGUJIAN KECERDASAN     Turing Test merupakan sebuah metode pengujian kecerdasan yang dibuat oleh Alan Turing. Proses uji ini melibatkan seorang penanya (manusia) dan dua obyek yang ditanyai. Yang satu adalah seorang manusia dan satunya adalah sebuah mesin yang akan diuji. Penanya diminta untuk membedakan mana jawaban komputer dan mana jawaban manusia berdasarkan jawaban kedua obyek tersebut.     Jika penanya tidak dapat membedakan mana jawaban mesin dan mana jawaban manusia maka Turing berpendapat bahwa mesin yang diuji tersebut dapat diasumsikan CERDAS. PEMROSESAN SIMBOLIK     Komputer semula didisain untuk memproses bilangan/angka-angka (pemrosesan numerik). Sementara manusia dalam berpikir dan menyelesaikan masalah lebih bersifat simbolik, tidak didasarkan kepada sejumlah rumus atau melakukan komputasi matematis. Sifat penting dari AI adalah bahwa AI merupakan bagian dari ilmu komputer yang memerlukan proses secara

Tugas 3 Pemodelan dan Simulasi : SIMULASI DAN MODEL 7C oleh Feriawan

Pengertian Simulasi     Simulasi merupakan tiruan dari sebuah sistem dinamis dengan menggunakan model komputer yang digunakan untuk melakukan evaluasi dan meningkatkan kinerja sistem. Simulasi dapat dilakukan secara manual ataupun dengan komputer. Simulasi merupakan prosedur kuantitatif yang menggambarkan sebuah sistem dengan mengembangkan sebuah model dari sistem tersebut dan melakukan sederetan uji coba untuk memperkirakan perilaku sistem pada kurun waktu tertentu. Pengertian Pemodelan      Model adalah representasi dari suatu objek, benda, atau ide-ide dalam bentuk yang  disederhanakan. Model  berisi  informasi-informasi  tentang  suatu  sistem  yang dibuat dengan tujuan untuk mempelajari sistem yang sebenarnya. Model-model tidak harus memiliki seluruh atribut tetapi mereka disederhanakan, dikontrol, digeneralisasi, atau diidealkan. Sebuah model memiliki sifat yang relevant dengan ditetapkan menggunakan cara yang praktis. Model perlu divalidasi untuk dapat menyelidiki dan memp

Tugas 3 Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D22 oleh Feriawan

DOMAIN PENELITIAN DALAM KECERDASAN TIRUAN   Kecerdasan Buatan atau Artificial Intelligence merupakan salah satu  bagian ilmu komputer yang  membuat agar mesin (komputer) dapat melakukan pekerjaan seperti dan sebaik yang dilakukan manusia.    Dalam Domain penelitian kecerdasan tiruan memiliki point yaitu: 1. Formal tasks (matematika, games).  2. Mundane task (perception, robotics, natural language, common sense, reasoning). 3. Expert tasks (financial analysis, medical diagnostics, engineering, scientific analysis, dll). Permainan (Game)       Kebanyakan permainan dilakukan dengan menggunakan sekumpulan aturan. Dalam permainan  tersebut digunakan apa yang disebut dengan pencarian ruang. Teknik untuk menentukan alternatif dalam menyimak problema ruang merupakan sesuatu yang rumit. Teknik tersebut biasa disebut dengan Heuristic. Permainan merupakan bidang yang menarik dalam studi heuristic. Natural Language    Suatu teknologi yang memberikan kemampuan kepada komputer untuk memahami

Tugas 2 Pemodelan dan Simulasi : RUANG LINGKUP SIMULASI DAN PEMODELAN 7C oleh Feriawan

Gambar
Ruang Lingkup Simulasi dan Permodelan           Simulasi diartikan sebagai teknik menirukan atau memperagakan kegiatan berbagai macam  proses atau fasilitas yang ada di dunia nyata.  Fasilitas atau proses tersebut disebut dengan sistem, yang mana didalam keilmuan digunakan untuk membuat asumsi-asumsi bagaimana sistem tersebut bekerja. asumsi-asumsi tersebut biasanya berbentuk hubungan matematik atau logika yang akan membentuk model yang digunakan untuk mendapatkan pemahaman bagaimana perilaku hubungan dari sistem tersebut.           Jika hubungan yang membentuk model cukup simpel, hubungan tersebut bisa menggunakan metode matematik (seperti aljabar, kalkulus atau teori probabilitas) untuk mendapatkan informasi yang jelas setiap permasalahan tertentu, sistem ini disebut dengan solusi analitik.           Dalam simulasi kita menggunakan komputer untuk mengevaluasi model numerikal, dan data digunakan untuk  mengestimasi karakteristik yang benar yang diharapkan pada model.           Bagaima

Tugas 2 Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D22 oleh Feriawan

1. Pengertian Kecerdasan Tiruan           Menurut H. A. Simon [1987], kecerdasan buatan (AI) merupakan kawasan penelitian, aplikasi dan intruksi yang terkait dengan pemrograman komputer untuk melakukan sesuatu hal yang dalam pandangan manusia adalah cerdas.          Menurut Rich and Knight [1991], kecerdasan buatan (AI) merupakan sebuah studi tentang bagaim,ana membuat komputer melakukan hal-hal yang pada saat ini dapat dilakukan lebih baik oleh manusia         Jadi, kecerdasan tiruan adalah suatu program kecerdasan buatan (AI) yang dapat digunakan untuk melakukan hal-hal yang dapat manusia lakukan, bahkan dapat lebih pintar dan lebih cepat daripada yang manusia biasa lakukan. 2. Prespektif AI dari sisi tujual AI         Pandangan kita dalam melihat AI sebagai tujuan utamannya adalah untuk membuat mesin menjadi lebih pintar dari segi pikiran maupun dalam melakukan pekerjaan. Memahami apa itu kecerdasan yang bertujuan untuk hal ilmiah. serta membuat mesin lebih bermanfaat untuk ma

Tugas 1 Pemodelan dan Simulasi 7C oleh Feriawan

KONTRAK BELAJAR 1.  Perkuliahan ini dengan Bobot 3 SKS, diselenggarakan tiap Hari Rabu, Jam 09.30 - 12.00. 2.  Mohon untuk selalu membaca doa sebelum dan setelah belajar.  3.  Mohon mengisi daftar kehadiran  paling lambat 30 menit setelah jadwal dimulai, pada hari dan tanggal perkuliahan dijadwalkan.  4.  Setiap mahasiswa diwajibkan memiliki BLOG PRIBADI untuk mengerjakan tugas kuliah. 5. Bagi yang sebelumnya sudah punya BLOG PRIBADI dianjurkan untuk menggunakan BLOG PRIBADI yang sudah lama tersebut. 6. Bagi yang belum punya BLOG silahkan membuat BLOG SPOT dengan berbasis gmail.  7. Perkuliahan ini dirancang untuk dilaksanakan dalam 16 pertemuan termasuk UTS dan UAS 8. Mahasiswa diwajibkan mengikuti UTS dan UAS untuk bisa memperoleh nilai Akhir. 9. Bila pada saat UTS dan atau UAS mahasiswa berhalangan diwajibkan untuk menghubungi kesekretariatan untuk meminta ujian susulan. 10. Selamat mengikuti perkuliahan, Semoga dapat berjalan dengan lancar dan sukses. 11. Semoga

Tugas 1 [Feri] : Pengantar Kecerdasan Tiruan 7D22

KONTRAK BELAJAR   1. Perkuliahan ini dengan Bobot 2 SKS, diselenggarakan tiap Hari Senin, 16.20-18.00.  2. Mohon untuk selalu membaca doa sebelum dan setelah belajar.  3. Mohon mengisi daftar hadir paling lambat 30 menit setelah jadwal dimulai, pada hari dan tanggal perkuliahan dijadwalkan. 4. Setiap mahasiswa diwajibkan memiliki BLOG PRIBADI untuk mengerjakan tugas kuliah. 5. Bagi yang sebelumnya sudah punya BLOG PRIBADI dianjurkan untuk menggunakan BLOG PRIBADI yang sudah lama tersebut. 6. Bagi yang belum punya silahkan membuat BLOG berbasis BLOG SPOT dengan berbasis gmail. 7. Perkuliahan ini dirancang untuk dilaksanakan dalam 16 pertemuan termasuk UTS dan UAS  8. Mahasiswa diwajibkan mengikuti UTS dan UAS untuk bisa memperoleh nilai Akhir.  9. Bila pada saat UTS dan atau UAS mahasiswa berhalangan diwajibkan untuk menghubungi kesekretariatan untuk meminta ujian susulan.  10. Selamat mengikuti perkuliahan, Semoga dapat berjalan dengan lancar dan sukses.  11. Semoga mendapat ilmu